Field

 Field atau kolom adalah bagian dari sebuah tabel yang digunakan untuk menyimpan data yang sama jenisnya. Setiap field dalam tabel biasanya memiliki tipe data yang ditentukan terlebih dahulu seperti angka, teks, atau boolean, yang menentukan jenis data yang dapat disimpan pada tabel tersebut. Pada setiap field biasanya memiliki atribut yang berbeda menentukan sifat dari field tersebut.

Dalam merancang database, sangat penting untuk memperhatikan struktur field yang tepat agar data dapat disimpan dan diambil dengan efektif dan efisien.

Berikut adalah contoh dari field:


Contoh pada tabel diatas merupakan contoh dari field yang dimana terdapat ID produk, Nama_Produk, Harga_Satuan, Kategori, Deskripsi. Setiap field memiliki data yang spesifik seperti angka, teks, atau taggal.


Komentar