Boolean

 Boolean merupakan tipe data dalam pemrograman yang hanya memiliki dua nilai, yaitu true atau false. Tipe data ini merupakan konsep dasar dalam logika Boolean. Boolean sangat penting dalam pengambilan keputusan karena dapat digunakan untuk mengevaluasi ekspresi logika. Misalnya, dalam penggunaan kondisional seperti if-else, Boolean dapat menentukan cabang mana yang akan dieksekusi. 

Berikut contoh boolean:



Komentar