Database
Database merupakan kumpulan data yang disimpan dalam sebuah sistem komputer. Data dalam database tersusun dalam bentuk tabel, yang terdiri dari baris dan kolom. Kolom dalam tabel mempresentasikan sebuah karakteristik dari objek yang akan dipresentasikan dalam database, sedangkan baris mempresentasikan sebuah objek dalam database.
Kegunaan database untuk menyimpan informasi yang dapat diakses dan dimanipulasi secara efisien. Selain itu juga database dapat digunakan untuk mengelola data yang bersifat kompleks dan sangat besar.
Database memiliki keunggulan sebagai berikut:
- Mengurangi redudansi data
- Meningkatkan keamanan data
- Meminimalisir konflik antar pengguna data
- Biaya yang besar
- Kompleksitas
Komentar
Posting Komentar